Belajar Baca Quran (BBQ) - Lebih Dekat dengan Al-Quran

Irfan Irawan
2

Buku ini disusun berdasarkan kaidah ilmu tajwid dasar dan bacaan quran berdasarkan qiroah Imam Ashim riwayat imam Hafs. Analogi contoh dan penjelasan dalam buku ini salah satunya kami ambil dari ilmutajwid.com dan beberapa pesantren di Indonesia. Untuk peraga atau contoh pengajar kepada murid bisa menggunakan metode Iqro’ atau Metode Qiroati. Adapun untuk materi pendalaman kaidah / adab terhadap Al-Quran kami ambil dari nukilan kitab At-Tibyaan fii Aadaabi Hamalatil Quran karya imam Nawawi.

Tujuan Program

·       Memahami hukum-hukum bacaan dan mampu menerapkannya secara benar dalam membaca Al-Qur’an serta trampil mengajarkannya
·       Mengenal Al-Qur’an dan hal-hal yang berhubungan dengannya, serta trampil mengajarkannya
·       Mendeskripsikan ayat-ayat Al-Qur’an dan mengamalkan ajaran-ajarannya dalam kehidupan sehari-hari serta trampil mengajarkannya


Posting Komentar

2Komentar

Posting Komentar