Bagi sebagian besar yang baru mengetahui tentang HR (Human Resources) suatu perusahaan pasti bakalan bingung harus mulai dari mana belajar. Apalagi bagi yang dahulu sewaktu kuliah tidak mengambil jurusan Psikologi atau ilmu administrasi perusahaan. Namun tidak ada sesuatu yang tidak bisa dipelajari, terlebih sekarang semakin banyak berkembang bloger atau media belajar online via mbah Google, seemua menjadi lebih mudah dipelajari tentunya.
Banyak diantara media online yang membahas secara khusus mengenai dunia ke-HRD-an salah satunya versi Indonesia yang penulis sering kunjungi adalah JobsDB dan http://www.hrd-forum.com/
Lain lagi jika ingin menambah pengetahuan secara lebih terperinci dengan sumber ke-HRD-an luar negeri bisa mampir http://www.hr.com/ .
Berikut salah satu buku yang sangat membantu juga memahami dasar tentang Human Resource, silahkan dibaca.
The Big Book of HR
personIrfan Irawan
Jumat, Januari 01, 2016
0
share
Tags
Irfan Irawan
HR Professional in focusing the Learning & Development Programs, managing and assuring proper implementation of company’s Initiative in developing the Technical Competencies through training programs liaising with Technical Vendors/ Providers, People Development and Knowledge Management System. Fluently Spoken English even writing and used to implement Linux based Server Technology such as Ubuntu, Redhat, Centos, cluster server based on Centos, Web Design & Programming, and Cisco Technology.
You Might Like
Tampilkan selengkapnyaHRD